Kamis, 07 Januari 2016

LANJUTAN SOFTSKILL, KORUPSI

Dalam analisis tugas yang sebelumnya telah dibuat dan telah di post kan, maka saya akan menambahkan pertanyaan yang diberikan oleh dosen. pertanyaan dosen : "Apakah dalam usaha tersebut, pemilik usaha dapat melaukan tindakan korupsi ?"
maka saya akan mencoba memberi jawaban sesuai pemikiran saya.
menurut saya, usaha yang dikelola oleh keluarga saya dapat terjadi tindakan korupsi. Usaha nya itu adalah Jual Beli barang bekas atau sebutan masyarakat adalah barang rongsokan. Pengusaha dapat melakukan kecurangan, misalnya ada kasus dalam usaha yang sama, pengusaha itu menambahkan besi pemberat dalam timbangan nya, jadi besi itu ditaruh dibawah timbangan. Jadi saat dia melakukan pembelian barang, dia mendapatkan untung. jadi yang harusnya barang tersebut 3kg nya 5000, karna ada besi pemberat jadi 5kg. Otomatis harga barang pun jadi ikut naik sesuai kg nya.